SELAMAT DATANG DI BLOG SAYA

Jumat, 12 April 2013

 

Untuk dapat memperbaiki komputer, terlebih dahulu kita harus bisa mendeteksi penyebab kerusakan tersebut, bener kan???
Kerusakan komputer pada garis besarnya dapat dibagi dua, yaitu :
1. Faktor Perangkat Keras (Hardware)
2. Faktor Parangkat Lunak (Software)
Kerusakan pada Faktor Perangkat Keras (Hardware) bisa disebabkan karena :
  • Instalasi hardware belum benar seperti pemasangan kabel, jumper, slot, Baut atau skrup dll
  • Kerusakan pada komponen hardware, seperti Processor, Motherboard, Memory, VGA Card, Hardisk dll.
Kerusakan pada Faktor Parangkat Lunak (Software) bisa disebabkan karena :
  • Kerusakan pada System Operasi
  • Kerusakan pada Program Aplikasi
  • Kerusakan pada Driver
 
 BIODATA
NAMA: ;LIANA SAFITRI
KELAS;XTKJ 2
ALAMAT; KANYANGAN
HOBY MEMASAK

1 komentar:

  1. Is this the future of online blackjack? - Videodl.cc
    Is this the future of online youtube mp3 blackjack? Is this the future of online blackjack? is an easy-to-learn

    BalasHapus